Wow.... amazing... gak nyangka deretan pantai di wilayah Gunung Kidul memiliki pantai seindah Pantai Sadranan.
Mommy benar-benar jatuh cinta. Melihat pemandangan laut lepas nan begitu mempesona, suasana yang sepi, debur ombak tak begitu riuh, pasir putih dan terpaan angin laut nan sejuk.
Rasanya malas untuk beranjak pulang, tapi baru jam 5 sore sudah tak ada orang disekitar kami berlima. Nun jauh disana tampak kerlip-kerlip lampu menandakan hari khan beranjak petang.
Mommy pasti kembali lagi....
Mommy benar-benar jatuh cinta. Melihat pemandangan laut lepas nan begitu mempesona, suasana yang sepi, debur ombak tak begitu riuh, pasir putih dan terpaan angin laut nan sejuk.
Rasanya malas untuk beranjak pulang, tapi baru jam 5 sore sudah tak ada orang disekitar kami berlima. Nun jauh disana tampak kerlip-kerlip lampu menandakan hari khan beranjak petang.
Mommy pasti kembali lagi....
Gubuk pandang senja hari
searah jarum jam : jalan masuk pantai sadranan , mommy dalam rendaman air pantai, popi memandang takjub ciptaan Yang Maha Kuasa, tak pernah lupa akan rokok.
Gubuk Mbah Sugeng, setia menanti hingga pengunjung terakhir pulang.
Sisi barat pantai
Sisi timur pantai
Gallo dan Nadjwa tak jemu bermain pasir, ombak dan air laut pantai Sadranan
Bunga di pinggir pantai